ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY. S DI PMB ENDANG SUGIYANI KISMANTORO WONOGIRI

RISTIA DWININGSIH, RISTIA (2021) ASUHAN KEBIDANAN KOMPREHENSIF PADA NY. S DI PMB ENDANG SUGIYANI KISMANTORO WONOGIRI. Other thesis, UNIVERSITAS KUSUMA HUSADA SURAKARTA.

[img] Text
NASKAH PUBLIKASI.docx.pdf

Download (434kB)

Abstract

Abstrak
Latar Belakang: World Health Organization (WHO) mencatat, setiap harinya sekitar 830 wanita meninggal disebabkan karena kehamilan dan persalinan. Hampir 99% dari semua kematian terjadi pada negara berkembang. Kematian ibu terjadi disebabkan karena komplikasi kehamilan, tidak melakukan kunjungan selama hamil secara rutin. Pada tahun 1990-2015 kematian ibu di seluruh dunia turun sekitar 44%, target pada tahun 2016-2030 sebagai salah satu tujuan pembangunan berkelanjutan diharapkan angka kematian ibu global menjadi 70 per 100.000 kelahiran hidup (WHO, 2019). Metode: observasional dekstriptif dengan pendekatan studi kasus. Subyek: yang di gunakan adalah ibu hamil normal Ny. Mulai usia kehamilan 32 minggu pada bulan Maret 2021 Di PMB Endang Sugiyani Amd. Keb Kismantoro Wonogiri kemudian diikuti sampai masa bersalin dan nifas sampai dengan bulan Juli 2021. Hasil : dari pengkajian, interprestasi data, diagnose potensial, tindakan segera, rencana, pelaksanaan, dan evaluasi telah dilakukan sesuai dengan masalah atau kebutuhan pasien. Kesimpulan: Asuhan Kebidanan Komprehensif yang telah diberikan tidak ada kesenjangan antara teori dan praktek.

Kata kunci: Asuhan Kebidanan Komprehensif

Item Type: Thesis (Other)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > D3 Kebidanan > KTI
Depositing User: Unnamed user with email eprints@ukh.ac.id
Date Deposited: 16 Nov 2021 05:00
Last Modified: 16 Nov 2021 05:00
URI: http://eprints.ukh.ac.id/id/eprint/2273

Actions (login required)

View Item View Item