PENGEMBANGAN MEDIA KARTU PERMAINAN PADA KELAS PERSIAPAN PERNIKAHAN DI KECAMATAN SAMBI KABUPATEN BOYOLALI

Khoirul Hafifah, Irul (2022) PENGEMBANGAN MEDIA KARTU PERMAINAN PADA KELAS PERSIAPAN PERNIKAHAN DI KECAMATAN SAMBI KABUPATEN BOYOLALI. Other thesis, Universitas Kusuma Husada Surakarta.

[img] Text
Jurnal khoirul hafifah.pdf

Download (350kB)

Abstract

ABSTRAK
Pernikahan di usia dini menunjukkan penurunan dengan angka rendah, tetapi hal ini berbanding terbalik pasca disahkannya UU Nomor 16 Tahun 2019 dengan adanya pengajuan permohonan dispensasai perwakinan selama tiga tahun terakhir. Tercatat 64.196 pemohon dispensasi perkawinan diseluruh Pengadilan Agama di Indonesia. Pada tahun 2021 di Provinsi Jawa Tengah tercatat 163 pemohon yang dikabulkan, serta pada Kecamatan Sambi tercatat 226 pernikahan usia dini. Menikah usia dini tentu memiliki banyak risiko dan dampak, adanya program kelas persiapan pernikahan pada Kantor Urusan Agama diharap mampu menekan risiko dan dampak. Kelas persiapan pernikahan di Kecamatan Sambi masih menggunakan metode ceramah sehingga menimbulkan interaksi yang pasif. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media kartu permainan pada kelas persiapan pernikahan di Kecamatan Sambi Kabupaten Boyolali.
Penelitian ini merupakan penelitian R&D dengan pendekatan kuantitatif. Pengembangan media kartu permainan dilakukan melalui tahapresearch andinformation collecting, planning, develop preliminary form of product, preliminary field testing, dan main product revision.
Pada penelitian ini diperoleh penilaian terhadap kartu permainan dari ahli materi 95%, ahli media 99% dan target audiens 80%, sehingga dapat disimpulkan bahwa media yang dikembangkan “sangat layak” untuk digunakan dalam kelas persiapan pernikahan.
Kata Kunci : Kartu Permainan, Kelas Persiapan Pernikahan

Abstract

Early marriage shows a low rate level of reduction. However, the results are different after law number 16 of 2019 was valid with marriage dispensation applications that existed for the last 3 years. 64.196 applicant was recorded in every Religion Court in Indonesia. In 2021 at Central Java there are 163 applicants were granted a dispensation, and in the face of Sambi District 226 early marriage was recorded. Early marriage indeed has risks and impacts, a class program before marriage at religious Affairs office which expected can reduce the risk and impact. This program at Sambi District was still using the discourse method and causing passive impact. This research aims to develop card game media for the marriage class program at Sambi District, Boyolali.
This research is an R&D research with a quantitative approach. Development of game card media is done through stages of research and information collecting, planning, developing a preliminary form of product, preliminary field testing, and main product revision.
In this study, it was obtained an assessment of the game cards from 95% material experts, 99% media experts, and 80% target audience, so it can be concluded that the developed media is "very feasible" to be used in wedding preparation classes.

Keywords: Card Game, Wedding Preparation Class

Item Type: Thesis (Other)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Sarjana Terapan Promosi Kesehatan
Depositing User: Unnamed user with email eprints@ukh.ac.id
Date Deposited: 24 Oct 2022 03:58
Last Modified: 24 Oct 2022 03:58
URI: http://eprints.ukh.ac.id/id/eprint/3728

Actions (login required)

View Item View Item