Tri Nur Chasanah, Tri Nur (2023) PENERAPAN HANDWASH DAN PENGGUNAAN ALAT PELINDUNG DIRI (APD) DALAM PENCEGAHAN INFESKSI NOSOKOMIAL PADA PERAWAT RUANG ICU RSUD IBU FATMAWATI SOEKARNO KOTA SURAKARTA.
Text
ABSTRAK.pdf - Published Version Download (154kB) |
Abstract
Infeksi Nosokomial adalah infeksi yang dapat menyerang pasien dengan perawaran lebih kurang 72 jam, dimana penyakit infeksi tersebut belum ditemukan ketika pasien masuk. Terjadinya infeksi nosokomial dipengaruhi beberapa faktor, salah satunya adalah petugas medis yang tidak patuh terhadap peraturan saat menangani pasien dan petugas medis tidak mencuci tangan dengan benar sebelum dan sesudah pengobatan. HAIs memutuskan untuk mengurangi kecelakaan dengan menggunakan alat pelindung diri (sarung tangan, dll) peralatan perawatan pasien yang steril, dan pengendalian lingkungan. Tujuan penelitian ini adalah Menerapkan kepatuhan handwash dan penggunaan APD dalam pencegahan infeksi nosokomial pada perawat ruang ICU RSUD Ibu Fatmawati Soekarno Kota Surakarta. Jenis penelitian ini pre experimen design dengan rancangan one shot case study. Hasil penelitian menunjukkan penerapan cuci tangan 84,4% dan penggunaan APD 87,5% dengan 9 reponden.
Kata Kunci : Infeksi Nosokomial, Pencegahan Infeksi Nosokomial, Handwash, Alat Pelindung Diri
Nosocomial infection is an infection that can attack patients with care for approximately 72 hours, where the infectious disease has not been found when the patient enters. The occurrence of nosocomial infections is influenced by several factors, one of which is medical staff who do not comply with regulations when handling patients and medical staff who do not wash their hands properly before and after treatment. HAIs decided to reduce accidents by using personal protective equipment (gloves, etc.), sterile patient care equipment, and environmental controls. The purpose of this study was to apply handwash compliance and use of PPE in preventing nosocomial infections in ICU nurses at Ibu Fatmawati Soekarno Hospital, Surakarta City. This type of research is pre-experimental design with a one-shot case study design. The results showed that the application of hand washing was 84.4% and the use of PPE was 87.5% with 9 respondents.
Keywords: Nosocomial Infection, Prevention of Nosocomial Infection, Handwash, Personal Protective Equipment
Item Type: | Article |
---|---|
Divisions: | Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners > KIAN |
Depositing User: | Univ Kusuma Husada |
Date Deposited: | 28 Aug 2023 03:31 |
Last Modified: | 28 Aug 2023 03:31 |
URI: | http://eprints.ukh.ac.id/id/eprint/4375 |
Actions (login required)
View Item |