PENERAPAN TERAPI MUSIK DALAM PENURUNAN KECEMASAN PADA PASIEN INTRA OPERATIF SECTIO CAESAREA DI RUANG INSTALASI BEDAH SENTRAL (IBS) RSUD KARTINI KARANGANYAR

Alicia Syafa Azizah, Alicia (2024) PENERAPAN TERAPI MUSIK DALAM PENURUNAN KECEMASAN PADA PASIEN INTRA OPERATIF SECTIO CAESAREA DI RUANG INSTALASI BEDAH SENTRAL (IBS) RSUD KARTINI KARANGANYAR. Other thesis, Universitas Kusuma Husada Surakarta.

[img] Text
NASPUB_ALICIA SYAFA AZIZAH.pdf - Published Version

Download (227kB)
[img] Text
NASPUB_ALICIA SYAFA AZIZAH.pdf

Download (227kB)
[img] Text
NASPUB_ALICIA SYAFA AZIZAH.pdf

Download (227kB)

Abstract

Persalinan sectio caesarea tindakan pembedahan mengeluarkan janin beserta
plasenta dari dinding rahim dengan cara membuka dinding perut dan dinding
uterus. Ibu hamil biasanya akan merasakan kecemasan dalam menghadapi sectio
caesarea. Salah satu cara untuk menurunkan kecemasan adalah pemberian terapi.
Terapi musik adalah terapi yang menggunakan unsur musik seperti harmoni,
melodi, ritme, dan irama yang digabung dalam satu kesatuan berbentuk suara. Studi
kasus ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan terapi musik dalam
penurunan kecemasan pada pasien intra operatif sectio caesarea.
Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian deskriptif dengan menggunakan
metode pendekatan studi kasus. Subyek dalam studi kasus ini terdiri dari 2
responden dengan tindakan sectio caesarea. Instrumen penelitian berupa kuesioner
APAIS dan SOP Terapi Musik.
Berdasarkan hasil studi kasus pada Ny. N terdapat penurunan kecemasan
setelah dilakukan terapi musik. Hal ini dibuktikan dengan alat ukur APAIS sebelum
dilakukan terapi musik skor APAIS yaitu 17 termasuk dalam kategori cemas sedang
dan setelah dilakukan terapi skor APAIS yaitu 8 termasuk dalam kategori cemas
ringan. Hasil analisis menunjukkan bahwa terapi musik dapat menurunkan
kecemasan pada pasien intra operatif sectio caesarea

Item Type: Thesis (Other)
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan > Profesi Ners > KIAN
Depositing User: Univ Kusuma Husada
Date Deposited: 27 Jun 2024 04:24
Last Modified: 27 Jun 2024 04:24
URI: http://eprints.ukh.ac.id/id/eprint/6404

Actions (login required)

View Item View Item